5 Manfaat Puasa yang Jarang Diketahui, Bisa Mengurangi Risiko Kanker
Radarcirebon.com, JAKARTA – 5 manfaat puasa berikut ini untuk kesehatan tubuh manusia. Umat Islam wajib menjalankan puasa Ramadan, sejatinya agar semakin bertakwa dan beriman kepada Allah SWT.
Namun demikian, selain menambah iman dan takwa, manfaat puasa juga ternyata sangat bagus untuk kesehatan tubuh.
Manfaat puasa untuk kesehatan antara lain dapat menjaga kesehatan jantung hingga mengurangi risiko kanker.
Mengutip Disway.id dari Halodokter, berikut adalah sejumlah manfaat puasa bagi kesehatan yang jarang diketahui:
Baca juga:
- Hasil Pertemuan PWI Cirebon dan UGJ: Wartawan Bisa Jadi Dosen Pakar
- PDI Perjuangan Ingatkan Jokowi Jangan Asal Saat Pilih Menteri
1. Menjaga kesehatan jantung
Beberapa riset menunjukkan orang yang rutin berpuasa selama sekitar 1 bulan terlihat memiliki risiko yang lebih rendah untuk terkena penyakit jantung, kolestetrol tinggi, dan tekanan darah tinggi, dibandingkan orang yang tidak menjalani puasa.
Ini diduga karena orang yang berpuasa bisa mengatur pola makannya dengan lebih sehat.
Baca juga:
- Yuk Simak, Waktu Ideal dan Sehat untuk Seks di Bulan Ramadan
- Segini Harga Konten Dea OnlyFans yang Dibeli Marshel Widianto: Sekali Nonton Aja
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: